BAHAN AJAR S T A T I S T I K 2, Statistik Induktif ; Teori dan Aplikasi

Sari, Bida (2016) BAHAN AJAR S T A T I S T I K 2, Statistik Induktif ; Teori dan Aplikasi. FE UPI Y.A.I.. (Unpublished)

[img] Text
ST&Bahan Ajar STATISTIKA II BKD Ge 2015-16_ok.pdf

Download (2MB)

Abstract

Teori dan konsep-konsep Statistik menjadi alat analisis yang penting dalam ilmu ekonomi dan ilmu-ilmu lainnya. Statistik dapat menyederhanakan penyajian dan pemahaman masalah-masalah sosial dan ekonomi. Bahan ajar Statistik 2 ini bertujuan memberikan pengertian bagi mahasiswa tentang konsep-konsep dasar ilmu Statistik yang dapat diterapkan dalam masalah-masalah sosial dan ekonomi, terutama terkait dengan bagaimana mengambil kesimpulan dan membuat keputusan dari masalah tersebut. Materi disusun berdasarkan Satuan Acara Perkulihaan (SAP) mata kuliah Statistik 2 meliputi (1) konsep dasar statistika induktif, (2) konsep, perhitungan dan penerapan probabilitas, (3) pendugaan interval (estimasi), (4) pengujian Hipotesis dan (5) pengambilan keputusan dan intepretasi atas output statistik, beserta contoh-contoh praktisnya.

Item Type: Other
Subjects: A General Works > AI Indexes (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi S1
Depositing User: S.P,M.Si. Bida Sari
Date Deposited: 22 Dec 2020 05:09
Last Modified: 22 Dec 2020 05:09
URI: http://repository.upi-yai.ac.id/id/eprint/1663

Actions (login required)

View Item View Item