BUKU IMPLIKASI IKLAN BROSUR, KUALITAS PRODUK DAN CITRA MEREK

Usman, Effendi (2021) BUKU IMPLIKASI IKLAN BROSUR, KUALITAS PRODUK DAN CITRA MEREK. Penerbit Yayasan Barcode, Jakarta. (Submitted)

[img] Text
03.Implikasi IB-KP dan CM.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://repository.upi-yai.ac.id/

Abstract

Buku ini ditulis untuk melengkapi perbendaharaan bacaan bagi yang ingin menambah wawasan tentang pentingnya iklan brosur, kualitas produk dan citra merek yang berimplikasi pada keputusan konsumen. Buku ini dapat memberikan jawaban seberapa penting sebuah industri melakukan promosi melalui iklan brosur, penerapan kualitas produk dalam produksi, kemudian menanamkan image positif pada produk. Hal ini tentu membutuhkan pemikiran yang seksama sehingga apa yang diproduksi kemudian dipasarkan mendapat tanggapan positif dari konsumen. Buku ditulis berdasarkan hasil riset yang cukup memakan waktu, riset dilakukan mengenai ketiga hal tersebut pada produk tertentu. Untuk menggali informasi guna menambah wawasan tentang pemasaran terutama berkaitan dengan iklan brosur, kualitas produk dan citra merek tidak salahnya membaca buku ini. Baku ini menjadi pilihan yang menarik untuk, karena menggunakan bahasa sederhana dan mudah dimengerti. Penulis menyadari bahwa buku ini memiliki banyak kekurangan, oleh karenanya sangat dibutuhkan kritik dan saran secara terbuka guna perbaikan untuk terbitan yang akan datang. akhirnya penulis menyampaikan semoga buku ini bermanfaat bagipembaca sekalian.

Item Type: Other
Additional Information: Iklan Brosur, Kualitas produk dan Citra Merek merupakan bagian dari topik bahasan dalam psikologi konsumen.
Uncontrolled Keywords: Belilah buku referensi yang original, jangan beli bajakan
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas_Psikologi
Depositing User: Dr. Usman Effendi
Date Deposited: 22 Nov 2021 06:09
Last Modified: 22 Nov 2021 06:09
URI: http://repository.upi-yai.ac.id/id/eprint/4959

Actions (login required)

View Item View Item